Perbedaan Satuan Kecepatan Internet KBps & kbps (Bit dan Byte)


Seringkali kita kurang memahami dalam mengartikan “bit dan “Byte” dalam menghitung satuan kecepatan internet, misalnya menggunakan satuan KBps dan kbps atau juga Mbps..
Pada prinsipnya sama dengan pada saat kita menghitung berat dengan satuan berat atau gram dan panjang dengan satuan panjang atau meter..

Ok! Kita kembali ke topic pembahasan KBps dan kbps (Kilo Byte per second dan kilo bit per second).. Atau sering terlihat seperti ini: KB/s ( = KBps ), kb/s ( = kbps).. Byte (B) adalah sebuah kumpulan bit (b), Satu Byte (B) terdiri dari delapan bit (b).. Urutan Konversi Byte dari yang terkecil hingga terbesar:
1 byte = 8 bit.
1 kilobyte = 1.024 byte.
1 megabyte = 1.024 kilobyte.
1 gigabyte = 1.024 megabyte.
1 terabyte = 1.024 gigabyte.
1 exabyte = 1.024 terabyte.
Satuan bit itu bukan per seribu, namun tepatnya per seribu dua puluh empat (1024)..

Kecepatan transfer data dalam ranah internet menggunakan istilah  bit per detik (bit per second), untuk satuan yang lebih modern kilo bit per detik. (kilo bit per detik). Kita ambil contoh, misalkan penyedia layanan internet menyebutkan kecepatan akses mereka dengan kbps dan rata-rata kecepatan download yang ditampilkan di komputer adalah KBps, sehingga sering kali muncul pertanyaan dan bahkan komplain dari pengguna internet ke provider, terkadang muncul pertanyaan “dibilang di brosur kecepatannya 128 kbps tapi kok dipakai download dapetnya cuman 16 KBps?”

Berangkat dari acuan konversi Byte diatas.. Sebenarnya kalau dijelaskan lebih detil 1 Byte = 8 bit, sehingga kalau pernyataan diatas dilihat bahwa user mendapatkan download rate 16 KBps x 8 = 128 kbps, adalah benar, bahwa dari pihak provider memberikan kapasitas bandwidth 128kbps atau 16 KBps..

Sebagai contoh lain dengan acuan 1 Byte = 8 bit, maka :
256 kbps sama dengan 258/8 = 32 KBps.
1 Mbps sama dengan 128 KBps x 8 = 1024 Kbps / 1 Mbps.
Kecepatan akses internet dihitung dari jumlah data yang dikirim dalam satuan waktu. Jika kita mengirim 1kb file/detik, berarti kita telah mengirim 1.000 byte, dengan 1 byte = 8 bit maka data yang dikirim sama dengan 8.000 bit = 8 kbps kilo bit per sekon. Untuk satuan yang lebih besar mengggunakan Mbps mega bit per sekon berarti 1000 kbps.
Masih kurang jelas? Lihat table di bawah. Software Translate disini

Acronyms Table
Bandwidth    .
The.maximum transmission speed of a communication device..Usually measured in.kilobits per second (kbps) or.megabits per second (Mbps). More bandwidth indicates that more data can be transmitted per second. Capacity is sometimes.used to refer to bandwidth.
Bit .
Binary dig IT, the most basic unit of.data used by a computer. Every bit can.hold one of the two discrete values, 1 and 0. Bits per second.are usually used to describe the bandwidth, or capacity of a.data communications link. See: bps,.kbps.
Bps
Bits Per.Second. The most.commonly used basic.unit to specify the transmission.speed of a communication device..See: kbps, bandwidth.
Byte
A unit of.data used by computers consists.of 8 bits. Usually, the.capacities of various devices in a computer system are specified in bytes and their derivatives..See: kilobyte, megabyte..
Download
Process.of receiving data from a remote computer to the local.PC. Typically, Internet users.are downloading most of the time..When you browse the web, you are actually downloading.the contents of Web pages to your local computer. See: Upload.
kbps .
Kilobits per.second. Transmission.rate unit, 1.kbps is.1000 bps. See bps, bandwidth.
Kilobyte.(KB)
A unit of data,.consists of 1024 bytes..Disk and memory capacities are usually specified in.kilobytes and megabytes. See: byte,.megabyte.
Mbps .
Megabits per.second. Transmission rate unit, 1 Mbps is.1000 kbps, or 1000000 bps. See bps,.bandwidth.
Megabyte.(MB)
1024.Kilobytes, or 1024*1024=1048576.bytes.
Throughput .
The total.traffic between network stations (your desktop PC.and a remote Internet server) per unit of time. DU.Meter shows the two.directions of data transfer independently. See: download, upload, bps.
Upload .
The opposite.of download; process of sending data from your local computer to some.remote computer on the Internet..When you send an e-mail.message, you are actually.uploading it to the e-mail server. See: download.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar